lakon

Lakon

Aku disini bukan bagian dari pesta itu. Hanya turut menyaksi lewat layar Televisi. Pertarungan semut lawan gajah, kata sebagian pengamat.

Hingar bingar pesta meredup di satu kubu, gurat lesu tak mampu di bendung jelas nampak.

Ah sudahlah ini hanya pertarungan, hanya butuh satu pemenang, bukankah sudah siap untuk kalah, dalam perbertarungan ini? Lapang dadalah mengakui, usah mencari alasan, instrofeksilah.

Di kubu yang lain pesta belum usai, walau bukan mulai, berlanjut. Bersorak, tangan tengadah syukur terucap, hajat di gelar cukur rambut plontos. Moga bukan sekedar hajat, jadilah simbolik, tumbuh baru tanpa kutu kutu busuk.

Di pundakmu kandidat terpilih tanggung jawab terpikul, dari janji bakti mengabdi yang terucap lantang, saat perhelatan kampanye di gelar. Kedepan rakyat jadi saksi, minta bukti, bukan sekedar mimpi membuai, bukan juga maya, tapi nyata yang di pinta.

Harapanpun muncul, menuju sejahtera di bawah kepeminpinanmu.

jokowi – basuki

Selamat bekerja, selamat berkarya. Semoga mampu bekerja sama dengan semua. Demi rakyat berjuang memihak si miskin dan si kaya.

About kangyan
hanya seorang awam yang suka menulis sebelum tidur... menulis tentang apa saja, dari yang di dengar, di lihat dan di rasakan... bentuk tulisan sekedar ekspresi pemberontakan yang hanya tersalur lewat tulisan...

68 Responses to lakon

  1. Pingback: apa adanya | kang yan

  2. Mudah-mudahan Sang pemenang berhasil memikul tanggungjawab yang diamanatkan oleh rakyatnya, ya Kang..

  3. narno3na says:

    semoga bisa mewujudkan janji-janjinya

  4. narno3na says:

    semoga apa yang dikampanyekan kemaren bisa diwujudkan

  5. SanG BaYAnG says:

    Semoga keadilan dapat ditempatkan pada tempatnya dan sesuai dengan keadaanya.

  6. mintarsih28 says:

    semoga janji bukanlah tinggal janji ya kang

  7. Hijihawu says:

    Semoga yang terpilih bisa amanah…

  8. sweetyvinz says:

    ikut mengamini semua do’a az 😀

  9. bensdoing says:

    mari kt tnggu kerja krs pemimpin baru kota Jkt…

  10. Idah Ceris says:

    Saya juga bukan bagian dari pesta itu, Mas Kuya. .
    Tapi ikut mengamini program kerja jokowi. . 😀

  11. Evi says:

    Iya Kang, mari kita bantu mereka dng doa, agar bekerja untuk rakyat sesuai tuntunan hati nurani

  12. irmarahadian says:

    selamat buat kotak-kotak….
    selamat berjuang..:)

  13. Sang Dewi says:

    buktikan merahmu heheeee

    salam jumatan kang yan

  14. Urupa Chan says:

    Terlihat tegar di depan menyampaikan kekalahan dari foke, semoga ndak ambruk di belakang ya pak. Dan teruntuk yang baru, kita lihat saja 5 tahun kedepan, rakyatnya mau dibawa kemana 😀

  15. izzawa says:

    aku juga g tau kang,,,, entah apa yg terjadi diluar sana aku benar2 gak tau… gak ada tivi d kosan 😦
    makasih infonya ya kang

  16. Ely Meyer says:

    terus terang aku nggak ngeh soal pesta itu Kang

  17. semoga kedepan akan lebih baik, dengan pemimpin baru.

Leave a reply to kangyaannn Cancel reply